Ayo, Tambah Tiga Gelar
Indonesia Sudah Pastikan Dua Gelar
Sabtu, 19 November 2011 – 10:22 WIB
Sebenanrnya, target Indonesia menciptakan all Indonesia final juga di ganca dampuran, namun skenario tersebut gagal terlaksana karena M. Rijal/Debby Susanto gugur. Mereka kalah dari pasangan Thailand Sudket Prapakamol /Saralee T. dengan 11-21, 14-21. Beruntung, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir bisa ke final setelah menang atas pemain Thailand Songphon A/Kunchala V dengan 21-19, 21-14.
Di ganda putra Markis Kido/hendra Setiawan bakal bertemu dengan pemain Pelatnas M. ahsan/bona Septano. Sedangkan, di ganda putri Vita Marissa/Nadya melati bakal bersua pasangan pelatnas Anneke Feinya Agustin/Nitya Krishinda.
Meski bertajuk all Indonesian final, dipastikan partai di gadna putra dan ganda putri tersebut pasti akan menarik. Pasalnya, ini merupakan adu gengsi antara wakil pelatnas PB PBSI Cipayung dan non Pelatnas. Sebab, Kido/Hendra dan Vita/Nadya sudah tidak lagi berada di kawah candradimuka bulu tangkis nasional tersebut.
"Saya yakin partai ini akan tetap menarik. Tetap akan ketat karena kami sama-sama ingin mengejar prestasi. Kalau kami menang berarti empat emas SEA Games, Ahsan/Bona ngejar emas pertamanya di SEA GAmes," tutur Hendra.
JAKARTA - Target Indonesia untuk memastikan tiga emas lebih awal di cabang bulu tangkis gagal tercapai. Pasalnya, satu target all Indonesian final
BERITA TERKAIT
- Bojan Hodak Belum Bisa Mainkan Gervane Kastaneer saat Persib Jumpa PSBS, Ini Alasannya
- Barito Putera Vs Persija Sore Ini: Macan Incar Hattrick
- Bursa Transfer Liga 1: Semen Padang Mendatangkan Kiper Brasil
- PSBS Biak vs Persib Bandung: Bojan Hodak Buka Kans Rotasi?
- Diam-diam Marc Klok Memendam Perasaan Ini kepada Shin Tae Yong
- Everton Pecat Sean Dyche Beberapa Jam Sebelum Pertandingan Piala FA