Ayu Anjani Menduga Kru Sempat Mabuk Sebelum Kapal Tenggelam
Jumat, 01 Juli 2022 – 15:32 WIB
Dia berpendapat insiden kapal tenggelam itu bisa dicegah apabila para kru kapal siaga saat itu.
Sebab, kapal yang miring bisa distabilkan saat mesin menyala. Adapun insiden itu terjadi ketika kapal dalam kondisi berhenti.
"Posisi, kan, miring ke kanan, kalau misalnya kapten sudah bangun jam segitu, dia pasti menyalakan engine, banting stir biar air enggak masuk," ucap Ayu Anjani. (mcr7/jpnn)
Pesinetron Ayu Anjani menduga para kru kapal sempat mabuk sebelum insiden kapal.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Nelayan yang Tenggelam di Muara Cikaso Belum Ditemukan
- Kapal Tenggelam di Perairan Karimunjawa, 11 ABK Dievakuasi Tim SAR
- Kapal Pancung Tenggelam di Perairan Belakangpadang Batam, 1 Orang Meninggal Dunia
- ABK yang Tenggelam di Perairan Ujunggenteng Masih Dicari Petugas
- Kapal Tenggelam di Tapanuli Tengah, 12 Penumpang Dievakuasi Tim SAR Gabungan
- Sopir Truk Mabuk yang Menewaskan Pengendara Motor Sudah Mendekam di Penjara