Ayu Ting Ting Ngaku Lahiran di Dukun Beranak
Senin, 20 Januari 2014 – 14:21 WIB

Ayu Ting Ting Ngaku Lahiran di Dukun Beranak
jpnn.com - JAKARTA -- Ayu Ting Ting membenarkan kabar dirinya telah melahirkan bayi perempuan. Namun ia membantah telah melahirkan di salah satu rumah sakit di Kawasan Depok Jawa Barat.
Lalu kemana istri sah Henry Baskoro atau Enji itu melahirkan? Ayu kembali membuat pengakuan mengejutkan. Ia mengaku tidak ke rumah sakit tapi ke dukun beranak.
"Bingung? Saya enggak lahiran di Rumah Sakit. Tapi di dukun beranak. Serius, lahirannya sama dukun beranak," kata Ayu di Kawasan Kebon Jeruk Jakarta Barat, Senin (20/1).
Baca Juga:
Ayu telah melahirkan bayi berjenis kelamin perempuan dengan berat 2,9 kilogram, dan panjang 49 sentimeter. "Terserah orang mau bilang apa, yang jelas saya dan anak sehat," lanjutnya lagi. (jdn/jpnn)
JAKARTA -- Ayu Ting Ting membenarkan kabar dirinya telah melahirkan bayi perempuan. Namun ia membantah telah melahirkan di salah satu rumah sakit
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pesan Mat Solar Untuk Putra Sulungnya Sebelum Meninggal Dunia
- Mat Solar Berpulang, Anak Perjuangkan Hak Kepemilikan Tanah
- Rieke Diah Pitaloka: Dia Sosok yang Lucu dan Baik Hati
- Cerita Detik-detik Sebelum Mat Solar Mengembuskan Napas Terakhirnya
- Baim Wong Jenguk Nikita Mirzani di Tahanan, Lalu Ucap Sebuah Doa
- Mengenang Mat Solar, Aktor di Balik Lawakan 'Bajaj Bajuri'