Azad Singh, Guru Terpendek di Dunia
Senin, 04 Maret 2013 – 17:39 WIB
Tak pelak, kondisi tersebut membuat Azad harus menebalkan telinganya. Di sekolahnya, dia selau diejek oleh rekan-rekannya. Dia juga ditakut-takuti bakal diculik untuk diikutkan dalam pertunjukan sirkus.
Cukup? Belum. Pada usia 18 tahun, dia juga dipermalukan oleh petugas kereta api yang mengangapnya sebagai anak kecil. Namun, semua cobaan tersebut tak membuat Azad kecil hati. Dia mengaku lebih kuat dalam menjalani hidup.
“Ejekan membuatku semakin bersemangat untuk mencapai tujuan hidupku.
Azad sebenarnya tak sendirian. Adik kandungnya Laxmi yang kini berusia 19 tahun juga mengalami gangguan fisik yang sama.
HARYANA - Ini contoh yang sangat baik dari Azad Singh. Meski mengalami gangguan fisik, dia tak pernah surut untuk mengejar cita-citanya. Kini, Azad
BERITA TERKAIT
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- Kang TB Sodorkan 4 Catatan Kritis soal Joint Statement Maritime RI-Tiongkok
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Ditunjuk Jadi Wakil Ketua Delegasi, Raja Juli Mendampingi Hashim ke Forum COP29
- Prabowo Ingin Berguru dari China Cara Mengatasi Kemiskinan
- Inilah Misi Prabowo ke China, Ada soal Pemberantasan Kemiskinan