Azis Syamsuddin Alami Kecelakaan di Senayan, Begini Akibatnya
Jumat, 16 Oktober 2020 – 19:54 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Kabar kurang menyenangkan datang dari Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin.
Legislator Golkar itu mengaku mengalami kecelakaan saat bersepeda kawasan Senayan, Jakarta, Jumat (16/10).
“Tadi (kecelakaan, red) di Gelora Bung Karno,” kata Azis kepada Antara.
Akibat kecelakaan itu Azis mengalami cedera. Namun, cederanya tidak parah.
"Luka sedikit saja di bagian kaki," ujarnya.
Sebelumnya Azis dijadwalkan menghadiri pertemuan dan silaturahmi dengan para jurnalis di kawasan Alam Sutera, Tangerang. Namun, Azis hanya hadir secara virtual bersama Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel.(antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kabar kurang menyenangkan datang dari Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin yang baru saja mengalami kecelakaan.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Versi Legislator PDIP, PPN 12 Persen Masih Bisa Diubah Pemerintahan Prabowo
- 5 Berita Terpopuler: Cermati 11 Ketentuan KepmenPAN-RB 634 soal Honorer TMS & Belum Melamar, Ada Jabatan yang Disorot
- Prabowo Usul Pilkada Lewat DPRD Saja, Doli Kurnia Golkar Membela
- Mufida DPR Ingatkan Kemenkes Banyak Mendengar saat Menyusun RPMK
- Novita Hardini Sebut PPN 12 Persen Berdampak pada Akses Pendidikan Berkualitas
- Forkopi Minta RUU Perkoperasian Tak Buru-Buru Disahkan, Banyak Poin Perlu Dibahas