Azis Syamsuddin Minta Kemendikbud Siapkan Perangkat Komputer Penunjang Asesmen Nasional
Minggu, 18 April 2021 – 17:30 WIB
Azis pun meminta Kemendikbud menyiapkan langkah antisipasi dan mempertimbangkan penundaan pelaksanaan asesmen nasional apabila masih banyak sekolah yang belum siap menyelenggarakannya.
"Hal ini agar penyelenggaraan asesmen nasional dapat berjalan dengan baik dan sukses sehingga tujuan pelaksanaan asesmen nasional pun tercapai," ujarnya. (boy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Azis Syamsuddin meminta Kemendikbud segera mendistribusikan perangkat penunjang asesmen nasional ke sekolah-sekolah yang belum memilikinya. Dia meminta persoalan keterbatasan keterampilan penggunaan perangkat komputer yang menghambat siswa.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Mendikdasmen Belanja Masalah, Seluruh Guru di Indonesia Wajib Tahu, Ada soal Sertifikasi
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital