Aziz Syamsuddin Batal Jadi Ketua DPR
Senin, 11 Desember 2017 – 16:18 WIB

Calon Ketua DPR Usulan Setnov Aziz Syamsuddin usai menghadiri rapat Bamus membahas pergantian Ketua DPR di Gedung DPR, Jakarta, Senin (11/12). Foto : Ricardo/JPNN.com
"Kami hanya menyampaikan surat partai," tegas Robert.
Sementara itu, Wasekjen Partai Golkar Dave Laksono mengamini ucapan Robert.
Menurut Dave, pergantian ketua DPR akan diselesaikan di internal Golkar.
"Belum disetujui (pergantian Aziz). Karena, ya, belum selesai saja,” ujar Dave. (boy/jpnn)
Aziz Syamsuddin batal menjadi pengganti Setya Novanto sebagai ketua DPR. Sebab, rapat Badan Musyawarah (Bamus) DPR hanya membacakan surat dari Setya Novanto.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Sinyal Jokowi Gabung PSI Makin Kuat, Golkar: Pasti Ada Hitungan Politik
- Hadiri Buka Puasa Bersama PM Kamboja, Ketum PP AMPG Sampaikan Salam dari Presiden Prabowo & Ketum Golkar Bahlil
- SOKSI Golkar Masih Mendua, Ada Rekomendasi agar Bahlil Bekukan Kubu Ali Wongso Sinaga
- Beredar Surat DPP Golkar Buat Bahlil, Isinya Rekomendasi Pembekuan SOKSI Kubu Ali Wongso