Babak 1, Getafe Tahan Imbang Madrid
Minggu, 27 Januari 2013 – 19:14 WIB
Sejumlah peluang emas didapatkan skuat asuhan Jose Mourinho ini. Namun sayang kurang baiknya penyelesaian akhir membuat peluang itu terbuang percuma.
Baca Juga:
Selain itu pertahanan tim tamu tampil luar biasa. Mereka mampu membebaskan diri dari kepungan Mesut Ozil dan kawan-kawan yang tampil trengginas.
Saat ini Madrid menduduki posisi ketiga di klasemen sementara La Liga. Mereka mengoleksi 40 angka atau terpaut tujuh poin dari Atletico Madrid yang berada di posisi kedua dengan 47 poin. Sementara itu Barcelona kokoh di puncak klasemen dengan 55 angka.(zul/abu/jpnn)
Susunan Pemain
Getafe
MADRID—Real Madrid memang menguasai jalannya laga babak pertama saat menjamu Getafe dalam lanjutan La Liga, Minggu (27/1) petang WIB. Namun,
BERITA TERKAIT
- Inilah Semifinalis Malaysia Open 2025, Ada yang Mencuri Perhatian
- MotoGP 2025: Alasan Jorge Martin Pilih Membumi
- PSBS vs Persib: Maung Bandung Pincang, Bojan Hodak tak Risau
- Debut Apik Bidadari Cantik dari Bulgaria, Langsung Bikin Gresik Kalah di Kandang
- Proliga 2025: Thuy Cedera, Gresik Petrokimia Kalah dari Jakarta Livin
- Asyik, Laga Pelita Jaya vs Dewa United Disiarkan Gratis di Youtube