Babak Baru Alfred Riedl, mantan Pelatih Timnas Indonesia
Kembali ke Laos, Akui Indonesia Lebih Menantang
Sabtu, 17 September 2011 – 03:37 WIB

Riedl saat seleksi pemain Timnas U-23. Foto: Dok.JPNN/Hendra Eka/Jawa Pos
PSSI memberhentikan Alfred Riedl sebagai pelatih timnas pada 13 Juli lalu. Padahal, kontraknya baru akan berakhir Mei 2012. Lantas, apa langkah Riedl berikutnya? -------------------
M. ALI MAHRUS, Jakarta
-------------------
Sudah satu minggu ini Alfred Riedl berada di Jakarta. Dia kembali untuk mengemasi barang-barangnya. Setelah itu, pelatih asal Austria itu akan kembali ke negaranya (21/9).
Tugas baru sudah menanti Riedl. Dia dipercaya menjadi direktur teknik timnas Laos. Negeri ini bukan tempat yang asing bagi Riedl. Dia pernah melatih Laos pada musim 2009-2010. Kala itu, tim besutan Riedl mempermalukan timnas U-23 Indonesia dengan skor 2-0 di babak penyisihan grup SEA Games 2009.
PSSI memberhentikan Alfred Riedl sebagai pelatih timnas pada 13 Juli lalu. Padahal, kontraknya baru akan berakhir Mei 2012. Lantas, apa langkah Riedl
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu