BACA Nih, Petuah Mantan Pacar Agnez Monica

jpnn.com - JAKARTA – Mentalis Deddy Corbuzier terus memantau perkembangan teknologi demi tumbuh kembang anaknya, Azkanio Nikola Corbuzier. Terlebih, dengan hadirnya berbagai tayangan di televisi menjadikan dirinya ekstra hati-hati dalam memperbolehkan anaknya menonton.
mantan pacar Agnez Monica ini sadar bahwa dirinya tidak bisa melarang anaknya untuk menonton televisi (tv). Deddy menilai anak-anak justru akan bertambah penasaran bila dilarang menonton tv oleh orang tuanya.
“Orang tua sekarang udah nggak bisa melarang anak buat nggak nonton tv atau YouTube. Justru, anak kalau dilarang semakin dicari karena dia penasaran," ujar Deddy di acara Hitam Putih, Kamis (25/2) malam.
Yang bisa dilakukan oleh para orang tua adalah mengawasi dan memberi penjelasan pada anak bila ada tontonan yang tidak patut untuk ditiru.
“Sebagai orang tua kita harus mengawasi dan mendampingi dia, beri juga pemahaman kepada anak,” kata pria 39 tahun ini.(chi/jpnn)
JAKARTA – Mentalis Deddy Corbuzier terus memantau perkembangan teknologi demi tumbuh kembang anaknya, Azkanio Nikola Corbuzier. Terlebih, dengan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- The Park Pejaten Hadirkan Akrobatik Internasional '1001 Nights Flying Experience'
- Tidak Bisa Hadiri Pemakaman Mat Solar, Fanny Fadillah Sedih
- Virgoun Dikabarkan Punya Pacar Baru, Inara Rusli: Enggak Heran
- Merch-Making Market, Berburu Kaus Band Hingga Beragam Program Menarik
- Gwyneth Paltrow Ungkap Ketatnya Kerahasiaan Marvel Studios
- Pengakuan Fuji Setelah Ditipu oleh Rekan Kerja