Bacaleg PDI Perjuangan Capai 22 Ribu
Kamis, 11 April 2013 – 00:42 WIB

Bacaleg PDI Perjuangan Capai 22 Ribu
Selain itu juga memperhatikan bagaimana kinerja anggota DPR/DPRD selama ini di tiap dapil, terkait disiplin kerja dan kepatuhan terhadap perintah partai dan lain-lain. "Sebelum batas waktu pendaftaran ke KPU, finalisasinya sudah disampaikan ke KPU di semua tingkatan," terang Tjahjo.
Baca Juga:
Tjahjo menjelaskan, mayoritas jumlah DCS sudah ditandatangan ketua umum dan sekretaris jenderal partai. PDI Perjuangan kata Tjahjo, akan menyerahkan DCS jelang batas akhir penyerahan DCS. "Tanggal 20-an saja. Kan terakhir tanggal 22 April 2013," tandasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan, Tjahjo Kumolo menerangkan jumlah bakal calon anggota legislatif (caleg) partai berlambang kepala banteng
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin