Bachtiar Chamsyah Minta jadi Tahanan Kota
Keluarga Ajukan Penangguhan Penahanan
Jumat, 13 Agustus 2010 – 12:21 WIB

Bachtiar Chamsyah Minta jadi Tahanan Kota
Menurut Djufri, pihaknya memohon pengunduran jadwal karena kondisi fisik Bachtiar sedang tidak memungkinkan. Bachtiar kelelahan usai menerima banyak tamu dari kolega dan organisasi yang dipimpinnya.
Baca Juga:
Seperti diketahui, Bachtiar telah ditahan oleh KPK sejak 5 Agustus lalu terkait pengadaan sarung di Depsos. Bachtiar kini mendekam di LP Cipinang.(rnl/jpnn)
JAKARTA - Keluarga mantan Menteri Sosial, Bachtiar Chamsyah, mengajukan permohonan penangguhan penahanan kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI