Badai Cedera Pemain Persebaya, Kapan Berakhir?
Selasa, 16 Oktober 2018 – 00:31 WIB
Karena itu, tim dokter terus berupaya sebisa mungkin meminimalisir pemain cedera. Caranya, dengan melakukan program latihan penguatan fisik. ”Tapi kalau lihat sekarang, pemain cedera kan karena benturan di pertandingan. Bukan faktor lain,” katanya. (gus/ham)
Hingga di ujung kompetisi Liga 1 2018, Persebaya Surabaya terus dihantam badai cedera pemain.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Paul Munster Ungkap Awal Petaka Kekalahan Persebaya dari Persib, Juga Singgung Wasit
- Persib Bandung Menang 2-0 Atas Persebaya Surabaya, Begini Reaksi Bojan Hodak
- Jadwal Persib vs Persebaya, 2 Pemain asal Brasil Sudah Siap
- Azrul Ananda: Sudah 7 Tahun Pimpin Persebaya, Baru Kali Ini Liga On The Track
- Persib Ingin Bak to Back Juara Liga 1, Bojan Hodak Waspadai 5 Tim Ini
- 2.503 Personel Gabungan Amankan Laga Persebaya vs Dewa United di Stadion GBT