Badai Dahsyat di New York, Tiga Tewas
Minggu, 29 Juli 2012 – 09:03 WIB

Badai Dahsyat di New York, Tiga Tewas
Selain harus bertahan dalam cuaca buruk tanpa listrik, sebagian warga New York juga terisolasi akibat akses dari dan menuju tempat tinggal mereka terputus. Penduduk Kota Vestal, Broome County, hanya bisa berdiam di dalam rumah karena tempat tinggal mereka terkepung reruntuhan pohon. ’’Batang dan ranting pohon menghalangi jalan,’’ tutur Mark Ventrini, seorang.
Kemarin Cuomo terpaksa memberlakukan situasi darurat di Chemung County yang berada di kawasan barat daya New York. Beruntung, tidak ada korban jiwa di wilayah yang dilanda kerusakan paling parah itu. Hanya, Elmira yang merupakan ibu kota wilayah tersebut porak poranda. (CNN/AP/hep/dwi)
NEW YORK – Badai dahsyat yang melanda timur laut Negara Bagian New York sejak Kamis malam waktu setempat (26/7) atau Jumat WIB (27/7) merenggut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi