Badai Meari Datang, 10 Hilang, Ribuan Mengungsi

Badai Meari Datang, 10 Hilang, Ribuan Mengungsi
Badai Meari Datang, 10 Hilang, Ribuan Mengungsi
Dewan Nasional Penanganan dan Pengurangan Risiko Bencana menyatakan, otoritas penerbangan setempat juga membatalkan 56 penerbangan dari Manila. Termasuk 30 penerbangan ke luar negeri.

Badan Meteorologi Filipina menyatakan bahwa badai Meari bergerak menjauh dari pantai Catanduanes, pulau yang berpenduduk 250 ribu jiwa. Badai itu diperkirakan bergerak menuju pesisir pantai timur Luzon Kamis malam (23/6) waktu setempat. Kondisi cuaca yang diperkirakan bisa berubah menjadi badai sedang berlangsung di Laut Catanduanes.

Rata-rata sekitar 20 badai tropis dan topan menerjang wilayah Filipina setiap tahun. Sebagian di antara badai itu mematikan dan menelan korban jiwa cukup besar.

Berdasar data resmi, enam pekan lalu badai tropis Aere dan Sarika serta Topan Songda telah menewaskan 40 orang di berbagai wilayah kepulauan di seluruh Filipina. Banjir akibat curah hujan lebih tinggi dibandingkan perkiraan juga telah menewaskan 14 orang dua pekan lalu.

MANILA - Serangan badai tropis Meari mengakibatkan banjir luas di berbagai wilayah Filipina kemarin (23/6). Informasi sementara menyebutkan, sedikitnya

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News