Badai Salju, 600 Ribu Orang Hidup Tanpa Listrik
Sabtu, 09 Februari 2013 – 21:03 WIB
BOSTON - Badai salju menghantam bagian Timur Laut Amerika Serikat sejak Jumat (8/2). Akibatnya, beberapa kota tertimbun salju dengan ketebalan yang bervariasi. "Ini badai yang luar biasa besar, jauhi jalan raya dan jangan tinggalkan rumah," ujar Walikota Boston, Thomas Menino seperti dikutip AP, Sabtu (9/2).
Beberapa kota di negara bagian Connecticut dan Massachusetts tertimbun salju setinggi lebih dari 30 cm. Sementara Kota Smithfield di negara bagian Rhode Island tertimbun salju setebal 35,56 cm.
Baca Juga:
Beberapa negara bagian telah mengeluarkan larangan bepergian bagi warganya selama badai. Lebih dari 5000 penerbangan di 60 airport juga dibatalkan akibat badai ini.
Baca Juga:
BOSTON - Badai salju menghantam bagian Timur Laut Amerika Serikat sejak Jumat (8/2). Akibatnya, beberapa kota tertimbun salju dengan ketebalan yang
BERITA TERKAIT
- Trump Bakal Menghukum Petinggi Militer yang Terlibat Pengkhianatan di Afghanistan
- Bertemu Sekjen PBB, Prabowo Tegaskan RI Dukung Penguatan Pasukan Perdamaian di Palestina
- Joe Biden Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh AS untuk Serang Rusia
- Presiden Prabowo Mengungkapkan Kerinduannya
- Prabowo: Indonesia Dukung Energi Terbarukan & Pengurangan Emisi Karbon
- Prabowo Bertemu Sekjen PBB di Brasil, Ini yang Dibahas