Badan Demam dan Nyeri, 3 Makanan Ini Bantu Turunkan Panas Tubuh
Rabu, 16 Februari 2022 – 08:50 WIB

Sup ayam. Foto: Ilustrasi
jpnn.com, JAKARTA - DEMAM bisa menyerang siapa saja. Demam terjadi akibat tubuh bereaksi terhadap masuknya benda asing dalam tubuh.
Demam memiliki gejala seperti suhu tubuh meningkat, badan nyeri, pegal, lemas dan mengantuk.
Banyak cara yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi demam.
Misalnya dengan mengonsumsi obat, mengonsumsi berbagai macam ramuan alami dan juga makanan.
Beberapa makanan bisa membantu menurunkan demam. Apa saja itu?
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Sup ayam
Sup ayam mengandung protein, vitamin, dan mineral yang dibutuhkan tubuh dalam jumlah banyak saat melawan infeksi.
Ada beberapa makanan yang bisa menyembuhkan demam dan badan nyeri seperti sup ayam.
BERITA TERKAIT
- Depresi Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 5 Makanan Kaya Nutrisi Ini Berbahaya untuk Kesehatan Anda
- Tingkatkan Energi dengan Mengonsumsi 4 Makanan Ini
- 3 Makanan yang Harus Dihindari Ibu Hamil
- 5 Makanan yang Jangan Anda Konsumsi Sebelum Melakukan Olahraga
- 3 Buah yang Aman Anda Konsumsi Saat Demam