Badan Jembatan Terbalik
Titik-titik Mobil Kabur, SBN Bakal Turun Malam
Rabu, 11 Januari 2012 – 14:02 WIB

Badan Jembatan Terbalik
"Kalau CCTV yang kami miliki, tempo hari sudah dicoba dan hasilnya tetap tidak bisa melihat apa-apa. Semoga yang terbaru ini bisa memberikan hasil visual yang lebih baik,” harapnya.
Mengingat waktu tenggang untuk melaksanakan kontrak kerja yang semakin merapat, ia juga menuturkan kemungkinan diadakan penyelaman malam hari. Dengan terlebih dahulu memastikan tingkat keamanan kondisi sungai bagi para penyelam.
"Penyelaman malam sebenarnya sangat beresiko, selain lalulintas kapal-kapal besar, ruang gerak kita juga makin terbatas disbanding siang hari. Namun untuk memaksimalkan penggunaan crane bus kita mungkin akan mengupayakan kesana,” tuturnya.
Seperti diketahui, harga sewa crane yang nantinya digunakan dalam pengangkatan badan jembatan, sempat disebutkan mencapai Rp 125 juta. Meski belakangan Direktur PT SBN Michael W Tinangon menuturkan, jika crane yang ia sewa saat ini harganya di bawah nilai yang seharusnya. Tetapi tidak menutup kemungkinan, pihaknya akan menyewa yang lebih besar lagi.
TENGGARONG - Tim evakuasi reruntuhan Jembatan Kartanegara dari PT Samudera Biru Nusantara (SBN) menemui kendala berarti. Sisa-sisa reruntuhan yang
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki