Bagi-Bagi Sembako dan Undian Diusut
Senin, 31 Maret 2014 – 14:24 WIB
Modus lain menyebar money politics menjelang coblosan adalah menggagas acara-acara yang diikuti banyak calon pemilih. Misalnya, mengadakan acara jalan sehat atau senam bersama.
Nah, di akhir acara, caleg tadi menyamarkan politik uang dengan membagi-bagikan door prize. Biasanya hadiah yang dibagikan juga berbentuk uang. ''Ketika diingatkan, para caleg akan berdalih bahwa itu adalah hadiah. Tapi, kami menilai mereka tetap melanggar aturan,'' tegasnya.
Menurut Sardiyoko, jika acara tersebut digagas partai politik, pencegahan bagi-bagi door prize bisa jadi lebih mudah. Rencana bagi-bagi hadiah dalam tiga kampanye terakhir, yakni yang dilakukan Partai Demokrat, PDIP, dan Gerindra, bisa diurungkan. (git/c14/ib)
SURABAYA - Menjelang pemilu legislatif (pileg) 9 April, para caleg tidak kehilangan akal untuk memengaruhi konstituen. Money politics memang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri Ajak Warga Desa Fokus Kembangkan Produk Lokal
- TPDI Laporkan Kapolda Sulut ke Divisi Propam Mabes Polri, Ada Apa?
- Status Tersangka Tom Lembong Bermotif Politik? Hakim Praperadilan Harus Mencecar Kejagung
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Menindak Semua Pelaku Judi Online
- Perbedaan Data Kerugian Lingkungan Kasus Korupsi Timah Sorot Perhatian di Persidangan
- Mobil Sukarelawan Andika-Hendi Tabrak Pohon di Semarang, 2 Orang Masuk RS