Bagi Hasil Pajak Tembus Rp 24 T

Wakil Ketua Komisi XI DPR Harry Azhar Aziz mengatakan, peningkatan dana trasfer dari pemerintah pusat ke pemerintah daerah harus dibarengi dengan perbaikan kualitas penyerapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). "Ini penting agar dana yang sudah ditrasfer tersebut bisa optimal menggerakkan perekonomian daerah," katanya.
Data Kementerian Keuangan menunjukkan, dana APBD seluruh pemerintah daerah kabupaten/kota maupun provinsi yang menganggur atau tidak terserap per akhir 2013 lalu mencapai Rp 109 triliun. Figur data tersebut naik dibanding posisi 2012 yang sebesar Rp 99,24 triliun.
"Rendahnya penyerapan akibat lemahnya perencanaan. Karena itu, sejak awal tahun seperti ini, pemerintah daerah harus benar-benar memperbaiki penyerapan anggaran, jangan menumpuk di akhir tahun saja," jelasnya. (owi/sof)
JAKARTA -- Pemerintah pusat terus berupaya memperkuat kemampuan fiskal daerah. Salah satu indikatornya adalah kian derasnya kucuran dana transfer
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi