Bagian Pertarungan Politik Jelang Pilgub
Rabu, 30 Maret 2011 – 19:11 WIB

Foto: Dok. JPNN
Andi Barlianto menuding, Menpora Andi Alfian Mallarangeng yang juga pentolan Partai Demokrat itu memanfaatkan jabatannya untuk meruntuhkan citra Nurdin Halid. Antara lain, dengan langkahnya membekukan kepengurusan PSSI di bawah pimpinan Nurdin Halid.
Baca Juga:
"Alfian Mallarangeng memanfaatkan isu konflik PSSI. Tidak salah kalau Nurdin menyebut Alfian itu tak pantas jadi menteri. Gonjang-ganjing yang ada di pusat hanya pertarungan kepentingan semata, untuk kepentingan pilgub. Tak ada itu untuk kepentingan persepakbolaan nasional," cetusnya.
Dia berharap Andi Mallarangeng bisa menunjukkan kedewasaan berpolitik. "Mestinya dia memberikan pelajaran berpolitik dan berdemokrasi yang baik," ujarnya. Dia menduga, jika model berpolitik yang saling merusak citra lawan politik terus dikembangkan, maka akan muncul kuda hitam di pilgub Sulsel. Siapa itu? "Bupati Sinjai, yang juga besan Nurdin Halid, Andi Rudianto Asapa," ucapnya. (sam/jpnn)
JAKARTA -- Kecurigaan adanya rivalitas politik di balik perseteruan nasib kepengurusan PSSI, rupanya tidak semata menyangkut perebutan pengaruh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United