Bagikan DIPA, SBY Minta Daerah Laksanakan 7 Agenda
Senin, 05 Januari 2009 – 21:25 WIB
Walau telah menyebut 7 agenda 2009, Presiden SBY juga berulangkali menekankan pentingnya aspek menjaga pertumbuhan, lapangan kerja dan berbagai proyek yang menyerapkan tenaga kerja.
"Jaga pertumbuhan di masing-masing daerah, jaga dan buka kesempatan serta lapangan kerja bagi rakyat dalam rangka mengurangi angka kemiskinan," tegas Presiden SBY.
Selain itu, presiden juga mengharapkan agar 7 agenda 2009 itu bisa diselenggarakan secara efisien, terukur dan benar-benar mampu memperbaiki taraf hidup rakyat Indonesia.
Jaga Iklim Investasi
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengingatkan pemerintah daerah (pemda), provinsi, kabupaten dan kota agar konsisten dalam melaksanakan
BERITA TERKAIT
- Guru Besar UI Sebut Kunjungan Prabowo ke China dan AS Babak Baru Diplomasi Indonesia
- Gempur Rokok Ilegal di 2 Wilayah, Bea Cukai Amankan Barang Bukti Sebanyak Ini
- Kinerja Pelayanan Publik Pemprov Jateng Diganjar Penghargaan dari ORI
- Saat Aktif jadi PNS Setor Uang per Bulan ke Korpri, Begitu Pensiun Susah Cairnya
- Jurus Mendes Yandri Atasi 3.000 Desa yang Masih Tertinggal
- 5 Berita Terpopuler: Honorer 32 Tahun Gagal Tes PPPK, Semoga RUU ASN Menjadi Penyelamat