Bagja Buka-Bukaan Soal Dugaan Ketua KPU Bertemu Ketum Partai Ummat
Selasa, 20 Desember 2022 – 18:40 WIB
Ketua Bawaslu Rahmat Bagja. Foto: Ricardo/JPNN.com
Bagja berharap isu soal pembicaraan empat mata yang membocorkan tidak lolosnya Partai Ummat tersebut tidak benar.
"Tergantung hasil mediasi ini juga apakah berlanjut atau tidak. Saya harapkan tidak terjadi hal demikian."
"Kami harapkan juga perbincangannya tidak mengenai persoalan lolos atau tidaknya Partai Ummat dalam verifikasi faktual," pungkas Bagja. (mcr8/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja buka-bukaan soal isu pertemuan empat mata antara Ketua KPU Hasyim Asy'ari dengan Ketum Partai Ummat Ridho Rahmadi
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Menjelang PSU, Calon Bupati Parimo Nizar Rahmatu Dilaporkan ke Bawaslu
- Paslon dari Barito Utara Ini Disorot, KPU dan Bawaslu Diminta Bergerak
- Kasus Dugaan Politik Uang Jelang PSU Pilkada Barito Utara, 9 Orang Ditangkap
- Bawaslu Banggai Dalami Dugaan Pelanggaran Pemilu di Lokasi PSU
- Ketua Bawaslu Bandung Barat Mengaku Sudah Dua Kali Konsumsi Narkoba
- Pengakuan Ketua Bawaslu KBB Setelah Ditangkap Polisi, Anda Percaya?