Bahagiakan Keluarga, Zaskia Gotik Relakan Job di Hari Lebaran

jpnn.com - PEDANGDUT Zaskia Gotik merelakan job manggungnya di hari lebaran. Tahun ini ia tak mau melewatkan kebersamaan bersama keluarga. Karenanya ia ogah menggambil pekerjaan saat lebaran dan lebih memilih berkumpul bersama keluarga.
"Kalau keluarga udah senang sehari dua hari pas lebaran kan enak, habis itu kita lanjut kerja lagi setelah itu ya terserah, yang penting lebaran sama keluarga di rumah," ujar Zaskia di salah satu infotainment, Rabu (30/7).
Meski tak menerima pekerjaan di hari lebaran, wanita yang punya goyang itik ini menegaskan bahwa hal itu bukan berarti ia menolak rejeki yang datang.
"Kita sih nggak munafik, siapa sih yang nggak butuh uang. Butuh pasti, tapi kebahagiaan keluarga juga penting," tandas Zaskia. (chi/jpnn)
PEDANGDUT Zaskia Gotik merelakan job manggungnya di hari lebaran. Tahun ini ia tak mau melewatkan kebersamaan bersama keluarga. Karenanya ia ogah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Rilis Butcher Shop, Awich Berkolaborasi dengan FERG dan RZA
- 3 Berita Artis Terheboh: Umi Pipik Dihina, Lisa Dipaksa Menandatangani Surat
- Bersyukur Masih Bisa Merawat Ibunda, Angelina Sondakh Bilang Begini
- Putri Titiek Puspa Ungkap Soal Penampilan Terakhir Sang Ibunda
- Blak-blakan, Lisa Mariana Mengaku Kerap Begituan Secara Virtual Dengan Ridwan Kamil
- Angelina Sondakh Ungkap Kondisi Sang Ibunda, Alhamdulillah