Bahan Alami Pereda Gejala Radang Tenggorokan

jpnn.com - Selain dapat membantu menurunkan kolesterol, ada juga yang mengatakan bahwa bawang putih dapat meredakan radang tenggorokan. Apakah itu benar?
Dilansir Livestrong.com, sifat antibiotik yang dimiliki oleh bawang putih belum pernah diindikasikan sebagai pengobatan infeksi bakteri.
Bahan alami pereda gejala radang tenggorokan
Selain dengan antibiotik, ada penanganan mandiri di rumah yang dapat membantu menangani gejala radang tenggorokan akibat infeksi bakteri. Anda dapat menggunakan bahan-bahan alami yang biasa dipakai untuk memasak. Menurut dr. Melyarna Putri, M.Gizi, MPH dari KlikDokter, jahe memiliki efek antiperadangan sehingga bisa mengurangi rasa nyeri pada radang tenggorokan.
“Rasa nyeri yang timbul berasal dari reaksi imun tubuh terhadap infeksi. Dalam hal ini, jahe bisa memblokir protein proinflamasi di dalam tubuh sehingga nyeri dan gatal pada tenggorokan bisa berkurang,” ujar dr. Melyarna.
Selain jahe, ada beberapa herbal lain yang direkomendasikan oleh dr. Melyarna untuk mempercepat proses penyembuhan radang tenggorokan, yaitu kencur dan tanaman kremah atau kremo (dalam bahasa Jawa).
Menurutnya, kencur dan kremah juga memiliki efek antiperadangan seperti jahe sehingga bisa mengurangi rasa tidak nyaman pada tenggorokan.
Jika radang tenggorokan akibat bakteri diobati dengan baik, gejala-gejala akan membaik dalam satu minggu. Sementara jika tidak diatasi dengan baik, dapat menimbulkan komplikasi serius. Komplikasi serius ini meliputi:
Selain dengan antibiotik, ada penanganan mandiri di rumah yang dapat membantu menangani gejala radang tenggorokan akibat infeksi bakteri.
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi
- 4 Makanan Pemicu Asam Lambung yang Wajib Anda Ketahui
- 3 Khasiat Susu Campur Bawang Putih, Kolesterol Tinggi Bakalan Tidak Berkutik
- 3 Manfaat Jahe Campur Bawang Putih, Bantu Tingkatkan Hormon Pria
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Bawang Putih Campur Jahe, Kolesterol Bakalan Ambyar