Bahas Anggaran KPK, DPR Saling Tuding
Rabu, 11 Februari 2009 – 15:24 WIB
Dalam paparannya, Ketua KPK Antasari Azhar menyebutkan KPK berniat membangun gedung sendiri seluas 8.294 m2 di belakang kantor yang ada saat ini. Untuk membangunannya dibutuhkan dana 187,90 miliar selama 2 tahun anggaran Rp 90 miliar (2009) dan 2010 sebesar Rp97,90 miliar. Gedung ini akan dilengkapi rumah tahanan sendiri sekaligus menampung 520 pegawai KPK yang kini ditampung di tiga tempat. (pra/JPNN)
Baca Juga:
JAKARTA- Rapat dengar pendapat antara Komisi III DPR RI dengan KPK diwarnai aksi saling tuding, siapa yang menolak penambahan anggaran Rp 90 miliar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan