Bahas Masalah Gaji di Kongres
Tuntutan APPI untuk Selesaikan Tunggakan
Kamis, 21 Februari 2013 – 07:47 WIB
Sebab, dalam pertemuan dengan FIFPro (Asosiasi Pesepak Bola Profesional Internasional) Asia di Kuala Lumpur kemarin (20/2), dia telah melaporkan masalah itu. Dari sana muncul rekomendasi kepada FIFA.
Baca Juga:
Board of FIFPro Asia telah memberikan rekomendasi kepada FIFA agar Indonesia disanksi jika sebelum ada keputusan dari FIFA, tunggakan gaji tersebut belum terselesaikan. "FIFPro bahkan berencana melakukan gerakan kampanye asosiasi pesepak bola secara global untuk mendukung pesepak bola di Indonesia," ujar Valentino.
Bagaimana konsep yang akan ditawarkan? Valentino belum mau menjelaskan. Namun, permasalahan gaji itu nanti bisa dibicarakan dalam permasalahan unifikasi liga. Bisa dijadikan patokan mana klub yang bisa dikategorikan sebagai klub profesional.
KPSI Minta Rapat Exco
KUALA LUMPUR - Kongres bersama PSSI-KPSI pada 17 Maret mendatang benar-benar menjadi harapan insan sepak bola tanah air untuk menyelesaikan semua
BERITA TERKAIT
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK