Bahas soal Posisi Begituan, Dokter Boyke Ingatkan Pria Jangan Asal Celup
jpnn.com, JAKARTA - Seksolog dr Boyke Dian Nugraha SpOG MARS memberikan penjelasan perihal anggapan posisi begituan menentukan jenis kelamin anak.
Lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia ini juga mengingatkan soal pelumas pria yang bisa bikin wanita subur hamil walaupun hanya sesaat berhubungan.
Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkuman berita Dokter Boyke hari ini:
Penjelasan soal Posisi Begituan Tentukan Jenis Kelamin Anak
Dokter Boyke memberikan penjelasan perihal anggapan posisi bermain cinta menentukan jenis kelamin anak.
"Yang menentukan jenis kelamin laki dan perempuan adalah cairan si laki-laki," kata Dokter Boyke, dikutip dari kanal Andre Taulany di YouTube, Senin (27/12).
Baca selengkapnya: Benarkah Posisi Begituan Tentukan Jenis Kelamin Anak? Begini Kata Dokter Boyke
Jangan Asal Celup ke Anu Wanita Subur
Menurut Boyke, walaupun begituannya hanya sesaat dan belum sampai mengeluarkan cairan pria.
"Bagi yang suka begituan terputus hati-hati. Jangan suka asal celup ke anu wanita, bisa hamil," kata dia dalam tayangan YouTube TonightShowNet yang dikutip, Senin (27/12).
Dokter Boyke buka suara soal asumi posisi begituan tentukan jenis kelamin dan ingatkan pria jangan asal celup ke anu wanita subur.
- Irish Bella Dikabarkam Hamil, Sahabat Beri Jawaban Begini
- Ridho Membunuh Teman Kencan Setelah 2 Kali Begituan, Pemicunya Diungkap saat Sidang
- Issa Xander Lebih Manja Semenjak Ibunya Hamil Lagi, Nikita Willy: Aku Senang Sih
- Ini Sosok yang Diduga Menyuruh Anak Nikita Mirzani Lakukan Aborsi
- Nyawa Istri Melayang Ditusuk Suami, Polisi Buru Pelaku
- Layanan IVF di Grup RS Siloam Bisa jadi Solusi untuk Memiliki Anak