Bahasa Dijamin tak Hambat Messi
Jumat, 28 September 2012 – 08:36 WIB

Mbida Messi. Foto: simamaung.com
BANDUNG- Interaksi pemain asing dalam tim bisa saja terhambat karena faktor lemahnya penguasaan bahasa lokal. Namun, tidak demikian dengan Georges Parfait Mbida Messi. Menurut Jajang, pesepakbola profesional memiliki kelebihan, dia akan lebih mudah mengerti apa yang disampaikan oleh pelatihnya. Kalaupun tidak melalui bahasa verbal, bisa juga melalui bahasa non verbal.
Interaksinya di tim "Maung Bandung" dijamin tidak akan banyak terhambat, kendati ia baru kali pertama merasakan kompetisi liga Indonesia dan kurang fasih berbahasa Indonesia.
Baca Juga:
Pelatih Kepala Persib Bandung, Jajang Nurjaman menilai, Messi sebagai pemain profesional. Jadi, meskipun tidak fasih berbahasa Indonesia, interaksinya dalam tim tidak akan terhambat.
Baca Juga:
BANDUNG- Interaksi pemain asing dalam tim bisa saja terhambat karena faktor lemahnya penguasaan bahasa lokal. Namun, tidak demikian dengan Georges
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan