Bahasa Inggris Pekan ini: Beda Fill In and Fill Out
Frase serupa dengan 'it's up to you' adalah ‘it’s down to you.’Jika seseorang mengatakan ‘it’s down to you’ itu bermakna jika terjadi sesuatu maka itu menjadi tanggung jawab Anda sendiri, dan Anda satu-satunya orang yang bisa menyelesaikan tugas ini.
We have one chance to win this game. It’s down to you. (Kita tinggal memiliki satu peluang lagi untuk memenangkan pertandingan. Ini tergantung kepada kamu)
Fsalah Fakhri dari Morocco mengatakan:
Apa perbedaan antara 'fill in' dan 'fill out'?
Kita menggunakan ‘fill out’ atau ‘fill in’ ketika harus menulis atau mengetik informasi pada suatu formulir atau dokumen lain.
‘Please fill in the form and hand it to the doctor.’
‘Please fill out the form and hand it to the doctor.’
‘Fill in’ lebih sering digunakan dalam English British.
Sementara ‘Fill out’ umum digunakan dalam American English – namun di Australia kita akan sering mendengar keduanya sering digunakan secara bergantian.
Apakah Anda tahu artinya sidelined? atau take something for granted? Ini merupakan beberapa pertanyaan yang ditanyakan oleh komunitas Learn English
- Usia Penonton Konten Pornografi di Australia Semakin Muda
- Dunia Hari Ini: Israel Menyetujui Gencatan Senjata Dengan Hizbullah
- Siapa Saja Bali Nine, yang Akan Dipindahkan ke penjara Australia?
- Dunia Hari Ini: Menang Pilpres, Donald Trump Lolos dari Jerat Hukum
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan