Bahaya jika Paslon Biayai Sendiri Kampanyenya
Rabu, 18 November 2015 – 00:42 WIB

Bahaya jika Paslon Biayai Sendiri Kampanyenya
Selain itu, dalam penyelenggaraan pilkada kali ini, ada sebuah terobosan besar. Bahwa terhadap empat jenis kampanye paslon, difasilitasi oleh negara. Hal ini untuk menciptakan keadilan dalam berkompetisi.
"Jadi kalau kemudian ada temuan paslon membiayai kampanye dari dana mereka sendiri, saya kira ini tentunya penting menjadi bahan evaluasi. Karena praktik semacam ini berpotensi cederai tujuan pembentukan hukum terkait subsidi negara dalam pelaksanaan kampanye pilkada,"ujar Ahsanul.(gir/jpnn)
JAKARTA - Pengamat Pemilu Ahsanul Minan mengatakan, temuan Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) terkait indikasi memecah sumbangan menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang