Bahlil Pakai Alasan Ekonomi untuk Menunda Pilpres 2024, Luqman: Mengada-ada
Selasa, 11 Januari 2022 – 20:35 WIB

Wakil Ketua Komisi II DPR RI Fraksi PKB Luqman Hakim. ANTARA/HO-Aspri/am.
Bahlil sebelumnya mengomentari temuan survei mengenai perpanjangan masa pemerintahan Joko Widodo (Jokowi) hingga 2027.
Menurut dia, hal itu sejalan dengan beberapa diskusi yang dilakukan Mantan Ketua Umum Hipmi itu dengan dunia usaha.
Dia mengeklaim para pengusaha tengah berupaya bangkit setelah terdampak pandemi Covid-19.
Pengusaha akan merasa berat jika upaya bangkit berbenturan dengan agenda politik.
"Para pengusaha baru menghadapi persoalan pandemi COVID-19 dan saat ini perlahan bangkit. Jika harus menghadapi persoalan politik dalam waktu dekat akan memberatkan," ujar Bahlil, Minggu (9/1). (ast/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Wakil Ketua Komisi II DPR RI Luqman Hakim menyindir narasi yang diungkapkan Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia tentang penundaan penggantian presiden pada 2024.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Jelang Mudik, Menteri ESDM dan Dirut Pertamina Tinjau Pasokan BBM & LPG di Banten
- Panen Kritik, UI Beberkan Alasan Disertasi Bahlil Tidak Dibatalkan
- RAFI 2025: Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Cek Langsung Stok dan Kualitas BBM di Baubau
- Tanggapi Keputusan UI soal Disertasi Bahlil, Mendiktisaintek: Rasanya...
- Diwajibkan Minta Maaf soal Disertasi ke Civitas Akademica UI, Bahlil Bereaksi Begini
- Bahlil Mengaku Manut Keputusan UI, Bakal Revisi Disertasinya