Baik untuk Mencegah Diabetes, Ini 4 Manfaat Daun Kelor yang Harus Anda Ketahui
Senin, 19 Oktober 2020 – 10:53 WIB
Anda tetap harus mengonsumsi jenis makanan lain yang bisa memberi manfaat dalam mencegah anemia.
4. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Manfaat daun kelor selanjutnya yaitu bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Hal ini didapatkan dari adanya kandungan polifenol yang terdapat di dalam daun kelor.
Selain itu, kandungan serat pada daun kelor juga sangat penting untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan tubuh.
Mengonsumsi daun kelor juga bisa memperbaiki kerusakan sel karena terpapar radikal bebas.(genpi/jpnn)
Daun kelor memang kecil tetapi mengandung beberapa manfaat kesehatan yang baik untuk tubuh.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Ketahui Penyebab Utama Tipes, Simak juga Tip Pengobatannya dari IDI Kabupaten Batang
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- 6 Manfaat Air Rebusan Pare Campur Madu, Bikin Diabetes Ambyar
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa untuk Penderita Diabetes
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- Ancaman TBC Melonjak, Pencegahan dan Pengobatan Harus Jadi Fokus