Baik untuk Penderita Diabetes, Ini 10 Manfaat Sehat Minum Air Rebusan Cengkeh
Kamis, 17 Desember 2020 – 06:44 WIB

Cengkeh. Foto : Ricardo/JPNN.com
Selain itu ada pula vitamin C sebagai antioksidan untuk membantu menetralisir daripada vitamin E dan jenis antioksidan lainnya.
7. Baik untuk Penderita Diabetes
Selanjutnya, manfaat air rebusan cengkeh bisa membantu kadar gula darah terkendali.
Cengkeh diketahui mengandung senyawa yang disebut Nigericin.
Senyawa ini membantu pengaturan kadar gula darah pada penderita diabetes.
Nigericin ini dipercaya bisa meningkatkan kapasitas sel untuk menyerap gula dari darah kemudian meningkatkan kemampuan tubuh untuk menghasilkan insulin.
8. Sebagai Antiseptik
Sifat antiseptik yang ada pada cengkeh bisa dimanfaatkan untuk mencegah infeksi.
Ada beberapa manfaat minum air rebusan cengkeh untuk kesehatan seperti baik untuk penderita diabetes.
BERITA TERKAIT
- 3 Khasiat Rutin Minum Air Cengkeh Hangat, Bantu Redakan Nyeri Tenggorokan
- Momen Santap Lebaran, Pakar Gizi Ingatkan Hal Penting Ini
- 3 Manfaat Cengkeh, Bantu Jaga Kesehatan Hati
- 5 Rekomendasi Sayuran untuk Penderita Diabetes
- Anak Ungkap Penyebab Mpok Atiek Dilarikan ke Rumah Sakit
- Mpok Atiek Dilarikan ke Rumah Sakit, Begini Kondisinya