Baim Wong Akhirnya Berdamai dengan Pelapornya
Senin, 26 Desember 2022 – 14:40 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven telah berdamai dengan satu pelapornya, Mila Ayu Dewata.
Baim Wong sempat dilaporkan beberapa pihak akibat konten prank KDRT.
Kekinian, dia dan Mila telah menjalani proses perdamaian dengan ditengahi oleh ustaz bernama Witjaksono.
"Insyaallah kasusnya mereka berdua, Baim Wong, terjadi kesepakatan damai," ujar Witjaksono di kawasan BSD, Tangerang Selatan, Minggu (25/12).
Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven telah berdamai dengan satu pelapornya, Mila Ayu Dewata.
BERITA TERKAIT
- Baim Wong Ceritakan Momen Perpisahan Terakhir Sang Ayah
- Paula Verhoeven Ungkap Pertemuan Terakhir dengan Ayah Baim Wong
- Ayah Baim Wong Meninggal Dunia, Paula Verhoeven Kenang Kebaikan Almarhum
- 3 Berita Artis Terheboh: Ayah Baim Wong Meninggal, Ari Lasso Sindir PSSI
- Raffi Ahmad Kenang Momen Kedekatannya dengan Ayah Baim Wong
- Paula Verhoeven Kenang Momen Terakhir Bersama Ayah Baim Wong