Baiq Isvie Tegaskan Menolak Wacana Masa Jabatan Presiden 3 Periode
Minggu, 27 Juni 2021 – 16:28 WIB

Ketua DPRD Nusa Tenggara Barat (NTB), Hj Baiq Isvie Rupaedah. (ANTARA/Nur Imansyah).
Pada Maret 2021 lalu, Jokowi kembali menegaskan bahwa ia tidak berminat menjadi presiden tiga periode.
Menurut Jokowi, dia akan tetap mematuhi konstitusi yang mana masa jabatan presiden hanya dua periode.
"Janganlah membuat kegaduhan baru. Kita saat ini tengah fokus pada penanganan pandemi, dan saya tegaskan saya tidak ada niat, tidak ada juga berminat jadi presiden tiga periode," kata Jokowi. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ketua DPRD Nusa Tenggara Barat (NTB) Hj Baiq Isvie Rupaedah menegaskan menolak wacana penambahan masa jabatan presiden tiga periode.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Tak Punya Uang, Bu Yuliana Bawa Pulang Jenazah Bayi Pakai Taksi Online
- Mau Mandi di Sungai, Warga Temukan Meriam
- Irjen Hadi Gunawan: Di NTB Tidak Boleh Ada Geng Motor
- KPK Dalami Korupsi Shelter Tsunami NTB, Waskita Karya Berpotensi Jadi Tersangka Korporasi
- Pencuri Bertato Ini Apes setelah Aksinya Ketahuan Korban, Begini Ceritanya
- Pemkab Lombok Tengah Pastikan Stok LPG 3 Kilogram Aman Menjelang Ramadan 2025