Bakal Ada Aksi Unjuk Rasa Bubarkan PPKM, Kombes Erdi Bereaksi Begini
Minggu, 18 Juli 2021 – 02:25 WIB

Kabidhumas Polda Jawa Barat Kombes Pol Erdi A Chaniago. Foto: ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi
Terkait beredarnya selebaran rencana aksi unjuk rasa bubarkan PPKM Darurat yang akan dilakukan pada 21-23 Juli 2021, Erdi mengaku belum menerima lokasi pasti di mana saja demonstrasi itu dilakukan.
Erdi juga masih akna mengecek seperti apa antisipasi yang akan disiapkan jajaran Polda Jabar terkait pengamanan unjuk rasa itu.
"Nanti saya cek dulu untuk renpamnya (rencana pengamanan)," kata Erdi. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kombes Erdi A Chaniago merespons beredarnya poster soal rencana aksi unjuk rasa bubarkan PPKM di Bandung.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Polisi Berlakukan Contraflow di Jalur Nagreg Menuju Bandung
- Pemudik Mulai Kembali ke Bandung, Begini Kondisi Arus Balik di Jalur Nagreg
- Bang Jago Bergolok yang Memaksa Minta THR Akhirnya Ditangkap
- 3 Pemudik Asal Depok Tewas Kecelakaan di Jalur Kamojang
- Rencana Dedi Mulyadi Sulap Gedung Pakuan Jadi Museum, Alasannya
- Aksi Bang Jago Minta THR Sambil Bawa Golok di Kabupaten Bandung Viral di Medsos