Bakal Calon Kepala Desa Positif Narkoba
Rabu, 09 Oktober 2019 – 23:49 WIB
Pihak BNNP Jatim telah menyampaikan hasil tes yang menemukan bakal calon kepala desa asal Desa Tamberu Daya itu ke Panitia Pemilihan Kepala Desa (P2KD).
"Inisialnya SH dan yang bersangkutan ini merupakan bakal calon petahana di desa itu," ujarnya. (antara/jpnn)
BNNP Jatim menemukan satu dari 130 orang bakal calon kades asal Kabupaten Sampang positif menggunakan obat terlarang narkoba.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pesta Narkoba, Oknum PNS Dinkes dan Honorer Ini Ditangkap Polisi
- Sinergi Bea Cukai dengan BNNP Jatim Terus Berlanjut, Hasilnya Enggak Main-Main, Tuh Lihat
- Pelaku Penembakan Calon Kades di Ogan Ilir Dibekuk Polisi
- AKBP Doni Hermawan Kerahkan Ribuan Personel Jelang Pilkades Serentak di Cianjur
- 9 Pendukung Calon Kepala Desa Pukuli Polisi
- Pilkades di Dairi Memanas, Pendukung Cakades Rusak Kotak Suara