Bakamla Tangkap Kapal Bermuatan Kabel Optik Ilegal
Selasa, 29 Mei 2018 – 09:18 WIB

Kapal Patroli Bakamla, KN Belut Laut 4806 menangkap sebuah kapal bermuatan 5 ton kabel optik diduga hasil jarahan dari bawah laut, di perairan sebelah utara Tanjung Berakit, Bindan, Sabtu (26/5). Foto: Bakamla RI
Menurut Kasubbag Humas Bakamla, Mayor Marinir Mardiono, untuk proses hukum lebih lanjut, maka Kapal KM Tapan Ocean atau KM. Topan Ocean sebagaimana tertulis di dokumen, beserta seluruh barang bukti ditarik dan dikawal menuju Pangkalan Barelang Batam.(fri/jpnn)
Kapal Patroli Bakamla, KN Belut Laut 4806 menangkap sebuah kapal bermuatan 5 ton kabel optik diduga hasil jarahan dari bawah laut, di perairan Bintan, Kepri.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenhan, KPK Panggil eks Direktur DKB
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita
- TNI AL: Jumran Telah Merencanakan Membunuh Jurnalis Juwita
- Oknum TNI AL Diduga Telah Merencanakan Pembunuhan Juwita Sekitar 3 Bulan
- Kasus Pembunuhan Jurnalis Juwita, TNI AL Tes DNA Temuan Sperma
- Keluarga Korban Ungkap Proses Uji DNA dalam Kasus Pembunuhan Jurnalis Juwita di Banjarbaru