Bakteri Siberia Diyakini dapat Hidup di Planet Mars

Bakteri Siberia Diyakini dapat Hidup di Planet Mars
Bakteri Siberia Diyakini dapat Hidup di Planet Mars
Dikutip dari RT.com, Rabu (26/12), para ilmuwan mengatakan hasil ini penting untuk menilai kemungkinan adanya kehidupan di Mars. Namun, sebuah kelompok fisikawan Rusia-Amerika menyoroti adanya penghalang lain bagi kehidupan mikroba di Mars. Di mana tingkat radiasi di permukaan Planet Merah begitu tinggi sehingga pada kedalaman sekitar 10 cm keberadaan bahan organik diyakini mustahil bertahan. (Esy/jpnn)

SIBERIA--Sekelompok ilmuwan Amerika-Rusia berhasil menemukan beberapa jenis bakteri permafrost, yang dapat tumbuh dalam kondisi lingkungan keras


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News