Bali Dianggap Punya Tradisi Ekologi
Kamis, 08 November 2012 – 22:22 WIB

Bali Dianggap Punya Tradisi Ekologi
JAKARTA - Bali terpilih menjadi lokasi Sidang Committee of 2nd World Ecological Safety Assembly 2012 (WESA) pada 9-12 Desember mendatang. Pasalnya, pulau yang dikenal kaya obyek wisata itu dianggap memiliki konsep ekologi yang sudah menjadi tradisi. "Diharapkan melalui pertemuan-pertemuan ini dapat tercipta Bali International eco-tourism, di berbagai bidang yang saling terkait seperti pertanian, maupun industri hijau," ucapnya.
Hal itu disampaikan Presiden International Eco-Safety Cooperative Organization (IESCO) Jiang Ming Jun kepada wartawan di gedung DPR RI, Kamis (8/11). "Ini sangat penting bagi Indonesia dan Bali serta menjadi perhatian bagi dunia karena memang saat ini sangat minim kesadaran dan eko safety masyarakat terhadap lingkungan," paparnya.
Dikatakannya, IESCO telah berkomunikasi dengan pemerintah dan DPR guna menyusun UU tentang Lingkungan hidup dan ekologinya. Selain itu, IESCO juga ingin mengembangkan kerjasama dengan Pemerintah Provinsi Bali.
Baca Juga:
JAKARTA - Bali terpilih menjadi lokasi Sidang Committee of 2nd World Ecological Safety Assembly 2012 (WESA) pada 9-12 Desember mendatang. Pasalnya,
BERITA TERKAIT
- Tunjangan Profesi Guru dan Pengawas PAI Dirapel, Bukan Hanya PNS & PPPK
- Guru PPPK Bulan Ini Mengantongi Rp20 Juta ya? Oh, Nikmatnya
- Mudik 2025, Tol Semarang ABC Siap Terapkan One Way Lokal Kalikangkung-Bawen
- Ambiguitas Komitmen Iklim Para Pendana Infrastruktur Gas di Indonesia
- Sido Muncul Berikan Bantuan Rp 425 Juta untuk Anak Terduga Stunting di Jonggol
- Tanggapi RUU KUHAP, Gayus Lumbuun: Polisi Sebaiknya Tetap Jadi Penyidik