Bali Dianggap Punya Tradisi Ekologi
Kamis, 08 November 2012 – 22:22 WIB
Selain itu pertemuan itu juga akan membicarakan empat topik, yaitu Resource Scarcity and Multilateral International Cooperation, Impacts of Climate Change and International Responses, Disaster Prevention and International Cooperation dan Ecological Safety Legislation and Practice”. Pertemuan World Ecological Safety Assembly (WESA) kedua di Bali itu akan mengangkat tema "Survival and Development”.
Ketua DPR Marzuki Alie dan Badan Kerjasama Antar-Parlamen (BKSAP) juga akan mengisi acara tersebut. "Pertemuan ini diharapkan dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan sosial," katanya.(fas/jpnn)
JAKARTA - Bali terpilih menjadi lokasi Sidang Committee of 2nd World Ecological Safety Assembly 2012 (WESA) pada 9-12 Desember mendatang. Pasalnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hakim PN Medan Tolak Eksepsi Ratu Entok Terdakwa Penista Agama
- BPBD Sumenep Dirikan Posko Siaga Untuk Tekan Risiko Bencana
- Laskar Merah Putih Minta Majelis Hakim PN Tanjung Karang Tegakkan Keadilan
- KPK Diminta Tuntaskan Perkara Korupsi yang Mandek di Periode Sebelumnya
- KPK Minta Warga NTB Kawal Program Makan Bergizi Gratis
- Dituduh Curang Bersama KPU, Dr.Afni: Silahkan Rakyat Siak Menilai Sendiri