Bali United Hajar Persija Tiga Gol Tanpa Balas
Minggu, 30 Agustus 2015 – 19:26 WIB
James Koko Lomel baru mendapat peluang emasnya di menit 90 ketika menerima bola di dalam kotak penalti sayang sepakannya masih bisa diintersep dengan baik oleh Ngurah Komang. Hingga laga usai skor 3-0 untuk tuan rumah tidak berubah. Macan Kemayoran pun dibuat ompong oleh Bali United di laga perdana ini.(fat/pojoksatu/jpnn)
BALI United mengawali laga Piala Presiden 2015 dengan manis. Di depan pendukungnya yang memenuhi Stadion Kapte I Wayan Dipta Gianyar, Bali, Minggu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Debut Apik Bidadari Cantik dari Bulgaria, Langsung Bikin Gresik Kalah di Kandang
- Proliga 2025: Thuy Cedera, Gresik Petrokimia Kalah dari Jakarta Livin
- Asyik, Laga Pelita Jaya vs Dewa United Disiarkan Gratis di Youtube
- Nova Arianto Cukup Puas Komposisi Skuad Timnas U-17 Indonesia, tetapi Punya Catatan
- Prawira Bandung Siap Bikin Kejutan di IBL 2025
- Menuju Piala Asia 2025, Timnas U-17 Indonesia Gelar TC Perdana di Stadion Sidolig Bandung