Balita di Bandung Hilang di Parit, Kok Bisa? Begini Kejadiannya
Minggu, 13 Maret 2022 – 16:43 WIB

Personel Tim SAR melakukan pencarian balita hanyut di aliran parit Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu (13/3/2022). ANTARA/HO-Kantor SAR Bandung
Selain itu, medan parit di sepanjang lokasi pencarian pun cukup sempit.
Supriono mengatakan unsur SAR yang turut melakukan pencarian mulai dari pihak kepolisian, pemadam kebakaran, dan relawan PMI. (antara/jpnn)
Sampai saat ini balita malang itu belum ditemukan. Tim SAR Bandung masih terus melakukan pencarian.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Wamen Veronica Tan Minta Dokter Cabul Priguna Dihukum Maksimal