Balo Kembali ke Azzurri
Rabu, 25 Mei 2011 – 23:22 WIB

Mario Balotelli. Foto: AFP/File/Andrew Yates
"Saya tidak akan membeda-bedakan pemain. Saya akan memanggil pemain karena kapabitas mereka dan sesuasi dengan kebutuhan tim," tambah eks pelatih Fiorentina itu.
Baca Juga:
Prandelli menegaskan apabila keputusannya mengabaikan Balotelli dalam tiga laga Azzurri sebelumnya semata karena menegakkan aturan disiplin. Juga untuk mendewasakan perilaku Balotelli. "Hasilnya bisa Anda lihat sendiri. Performanya di lapangan dalam beberapa laga terakhir bersama klubnya tidak terlalu mengecewakan," jelasnya.
Prandelli lantas membandingkannya dengan Daniele De Rossi. Gelandang AS Roma itu juga tidak dipanggil dalam dua laga terakhir Azzurri karena kasus pemukulan terhadap pemain Shakhtar Donetsk Darijo Srna di babak 16 besar LIga Champions. De Rossi pun dikenai skors tiga laga.
Tapi, insiden itu tidak membuat kapok De Rossi. Dia kembali berulah dengan menyikut pemain Bari Simone Bentivoglio di Serie A pada 1 Mei lalu. De Rossi pun dikenai skors tiga laga sehingga absen di tiga laga pemungkas Roma. Itulah yang membuat Prandelli masih belum memanggil kembali pemain dengan 63 caps tersebut.
ROMA - Mario Balotelli memang dikenal sebagai pemain bengal dan seorang troublemaker. Gara-gara track record negatifnya itu, pelatih timnas Italia
BERITA TERKAIT
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras