Balotelli juga Perokok Berat
Minggu, 01 Januari 2012 – 09:36 WIB
PERILAKU Mario Balotelli selalu menjadi santapan empuk media. Kali ini mengenai kebiasan merokoknya. Striker Manchester City itu memang beberapa kali tertangkap kamera asyik merokok kala bersantai di luar lapangan. Kabarnya, pemain 21 tahun itu bisa menghabiskan dua bungkus rokok hanya dalam sepekan. Sejauh ini, Mancini sebatas mengingatkan Balotelli. "Saya sudah mengatakan kepadanya bahwa akan lebih baik bagi dirinya apabila mau berhenti merokok. Saya sendiri sangat antirokok dan itulah sebabnya anak saya tidak merokok," tuturnya
Pelatih City Roberto Mancini juga mengetahuinya. Bisa jadi Mancini sudah tahu sejak menangani Balotelli di Inter Milan. Yang aneh, Mancini yang dikenal sebagai seorang pelatih disiplin itu tidak mau memaksa Balotelli untuk meninggalkan salah satu kebiasaannya tersebut.
Baca Juga:
"Ya, saya tahu dia merokok dan itu bukan hal yang baik. Tapi, bukan suatu masalah bagi saya karena saya bukan ayah atau ibunya. Jika dia anak saya, saya akan menghajarnya," kata Mancini sebagaimana dilansir Soccernet.
Baca Juga:
PERILAKU Mario Balotelli selalu menjadi santapan empuk media. Kali ini mengenai kebiasan merokoknya. Striker Manchester City itu memang beberapa
BERITA TERKAIT
- Live Streaming Persita Vs PSIS Semarang: Brandao Siap Tempur
- BMI Kolaborasi dengan Penyandang Disabilitas Meriahkan Soekarno Run 2025
- Laga Melawan PSM Menentukan Pemain Persis yang akan Didepak
- Persita Vs PSIS Semarang: Mahesa Jenar Lebih Percaya Diri
- Persita Vs PSIS Semarang Sore Ini: Menanti Aksi Eber Bessa
- Malaysia Open 2025: Setelah 20 Tahun, China Ukir Rekor