Bambang Brodjonegoro: Tenaga Coding Makin Dibutuhkan
Jumat, 29 November 2019 – 10:08 WIB
"Kami mencoba untuk memformulasikan supaya kursus atau pelatihan coding menjadi lebih massal kepada seluruh lapisan masyarakat. Salah satu kebijakan negara yang sukses di bidang coding yang akan menjadi rujukan adalah Finlandia," ujarnya.
Negara Finlandia, memassalkan kursus coding bagi masyarakatnya tanpa memerhatikan latar belakang pendidikan SDM nya. "Jika negara lain mampu, maka kita harus berkeyakinan bahwa Indonesia pasti maju," tutup Menteri Bambang. (esy/jpnn)
Menristek Bambang Brodjonegoro mengatakan peran tenaga coding sangat vital untuk mengembangkan industri digital dalam negeri.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen: Coding dan Artificial Intelligence Mulai Diajarkan pada Tahun Ajaran Baru
- Pernyataan Meutya Hafid soal Mata Pelajaran Coding Masuk Kurikulum SD-SMP, Simak
- Eks Menkeu: Dukung Penguatan BPKH untuk Optimalkan Investasi Dana Haji
- Bambang Brodjonegoro Ungkap Penyebab Rendahnya PISA Indonesia: Bukan Pendidikan
- Integrasi TikTok Shop & Tokopedia Bakal Buat Pasar UMKM Makin Besar
- KodioKids Bikin Anak-Anak Mencintai Coding, Belajar Makin Mudah & Fun