Bambang Eka Cahya Jabat Ketua Bawaslu
Jumat, 07 Januari 2011 – 16:00 WIB
Dengan demikian, komposisi keanggotaan Bawaslu hingga akhir masa kerja (sejak saat ini), masing-masing yakni Ketua Bambang Eka Cahya Widodo, serta anggota yaitu Wahidah Suaib, Nur Hidayat Sardini, SF Agustiani Tio Fridelina Sitorus, serta Wirdyaningsih. Sebagai informasi, Bambang sendiri terlahir di Deli Serdang, Sumatera Utara, pada 14 Desember 1968. Mengawali karir sebagai dosen FISIP Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) Jurusan Ilmu Pemerintahan pada 1993, berikut menjadi menjadi Dekan di sana pada periode 2003-2007, ia kemudian menempuh pendidikan S-2 bidang Ilmu Politik di UGM Yogyakarta. (yud/jppn)
JAKARTA - Bambang Eka Cahya Widodo dipastikan menjabat sebagai Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Republik Indonesia, menggantikan ketua lama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Baik, Kemnaker Gelar Naker Fest di Semarang, Hadirkan 28 Ribu Lowongan Kerja
- DLH Maluku Utara Gelar Seminar Penelitian dan Inovasi untuk Ciptakan Pembangunan Berkelanjutan
- Heboh Gaji Guru PNS & PPPK Naik, Padahal Hanya Gopek untuk Honorer Serdik
- 5 Berita Terpopuler: Prabowo Segera Naikkan Gaji Guru, Janji untuk ASN Bagaimana? Honorer juga Penasaran
- 3 Orang Hilang dalam Bencana di Deli Serdang Sumut
- CPNS dan PPPK Daerah Ini Terima SK, Selamat ya