Bambang Soesatyo: Caleg Butuh Miliaran Rupiah
Selasa, 23 April 2013 – 10:34 WIB

Bambang Soesatyo: Caleg Butuh Miliaran Rupiah
Para caleg sambung dia, juga mengeluarkan biaya kampanye untuk logistik atau atribut berupa kaos, spanduk, kalender, umbul-umbul, baliho, iklan di media lokal, alat peraga berupa kartu suara, lomba kesenian, lomba olahraga dan lain sebagainya.
Baca Juga:
Selain itu, kata Bambang, para caleg juga harus mengeluarkan biaya bantuan sosial seperti perbaikan musala, masjid, gereja, jalan desa dan lain-lain. Mereka juga mengeluarkan biaya pengumpulan massa pada putaran terakhir masa kampanye.
Anggota Komisi III DPR tersebut mengatakan para caleg mengeluarkan dana untuk biaya saksi di setiap tempat pemungutan suara (TPS) yang biasanya berkisar dari Rp50 ribu hingga Rp100 ribu per orang. "Bayangkan di setiap dapil biasanya ada 5.000 sampai 10.000 TPS," kata dia. (gil/jpnn)
JAKARTA - Wakil Bendahara Umum Partai Golkar, Bambang Soesatyo mengatakan, ongkos politik yang dibutuhkan para calon anggota legislatif (caleg) agar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya