Bambang Soesatyo Dukung UI Racing Team Berlaga di Ajang Formula Student Czech 2024
Jumat, 26 April 2024 – 06:29 WIB

Ketua MPR sekaligus Ketum IMI Bambang Soesatyo menerima kunjungan UI Racing Team di Jakarta, Kamis (25/4). Foto: Dokumentasi Humas MPR RI
UI Racing Team sebelumnya juga telah mengikuti kompetisi Formula Student Czech Republic 2023 dengan hasil yang cukup membanggakan.
Diikuti 60 tim dari berbagai negara, UI Racing Team berhasil meraih prestasi di beberapa kategori, yaitu posisi ke-7 di business plan, posisi ke-10 di cost and manufacturing, posisi ke-14th di engineering design, dan posisi ke-13 untuk keseluruhan.
Sejumlah prestasi juara pernah disabet UI Racing Team.
Mulai dari Top 5 Formula Japan 2018, Juara 3 Endurance Event dalam ajang IIMS 2029, Juara 1 Business Event dalam ajang IIMS 2019, Top 5 Business Plan dalam ajang Formula Bharat 2022 dan Top 6 Engineering Design dalam ajang Formula Bharat 2022. (mrk/jpnn)
Ketua MPR sekaligus Ketum IMI Bambang Soesatyo atau Bamsoet mendukung UI Racing Team berlaga di ajang Formula Student Czech 2024 pada 5-10 Agustus mendatang
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Waka MPR: Seni Ukir Jepara Bangkit di Tangan Generasi Muda
- Neng Eem Puji Keputusan Presiden Prabowo yang Umumkan Ojol dapat THR
- Jaga Warisan Intelektual Bangsa, Ibas Siap Kawal Regulasi dan Insentif Penulis
- Wakil Ketua MPR Tegaskan Pentingnya Regenerasi demi Keberlangsungan Seni Ukir Jepara
- Audiensi dengan Penulis Perempuan, Ibas Sampaikan Menulis Bisa Membentuk Peradaban